­

Kala frasa kehidupanmu terukir dari klausa bahagia, seakan terbentang jalan untuk selalu menari bebas di atasnya, berhentilah. Tiada sadar penat diri karenanya. Kejut hampa menuju nuansa penuh lena, hanya akan meleburmu dalam balutan khayal semu tak kasat mata.

Selasa, 19 Pebruari 2008

Hari kedua dan terakhir di ajang Lomba Kompetensi Siswa 2008. Dari kemaren sibuk belajar (wew...) sampe ga sempet ngeblog. Hawa dingin kota Purwokerto sangat berbeda 185° dengan suhu di otak kanan maupun otak kiriku. Maklum, kalo tes teori bisa lancar tanpa hambatan, giliran praktek...huh...

0 comments: